Bekasi, 4 – 6 November 2025.

Kepala Pengadilan Militer Utama Laksda TNI Ismu Edy Aryanto, S.H., M.H. beserta Sekretaris Pengadilan Militer Utama Ibu Nuratiah, S.H., M.H. menghadiri Kegiatan Rapat Koordinasi Teknis di Lingkungan Peradilan Militer dan Peradilan Tata Usaha Negara yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Badan Peradilan Militer dan Peradilan Tata Usaha Negara Mahkamah Agung RI.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Dirjen Badilmiltun MA RI Marsda TNI Dr. Yuwono Agung Nugroho, S.H., M.H. dengan Tema Kegiatan “Peradilan Militer dan Peradilan Tata Usaha Negara Selaras dan Berintegritas” Pada kesempatan tersebut juga diselenggarakan Kegiatan Pemberian Apresiasi Bidang Pelayanan Informasi Publik di Lingkungan Peradilan Militer oleh Ditjen Badilmiltun MA RI.

Categories:

Tags:

No responses yet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Our Visitor

005767
Users Today : 4
Users Yesterday : 12
Users Last 7 days : 49
Users Last 30 days : 307
Users This Month : 284
Users This Year : 4893
Total Users : 5767
Views Today : 9
Views Yesterday : 35